Home » Franchise » Franchise Bubur Bayi Mazaya, Syarat, Cara Daftar, Harga dan Kelebihannya

Franchise Bubur Bayi Mazaya, Syarat, Cara Daftar, Harga dan Kelebihannya

FRANCHISE BUBUR BAYI MAZAYA – Kebutuhan masyarakat semakin meningkat membuat orang-orang yang cinta terhadap bisnis pastinya tidak akan membuat sia-sia peluang ini.

Apalagi setiap harinya di setiap daerah selalu ada kelahiran baru, artinya, jumlah bayi juga bertambah. Kebutuhan bayi juga harus tercukupi, seperti halnya bubur bayi.

Usaha yang satu ini menawarkan franchise Bubur Bayi Mazaya, seperti apakah peluangnya?

Lalu, seperti apakah model usaha yang dijalankan? Bagaimana syarat, cara daftar, dan harganya?

Bagi Anda yang penasaran, silahkan simak ulasan di bawah ini!

Tentang Bubur Bayi Mazaya

Bubur Bayi Mazaya adalah brand yang menawarkan makanan bayi yang terbuat dari bahan organik.

Mazaya adalah perusahaan yang fokus di bidang makanan bayi, yaitu bubur bayi, Nasi Tim, Sup, dan Puding.

Pada awalnya di laman Facebook-nya, yaitu “Bubur Bayi Mazaya” di cantumkan bahwa brand makanan ini memiliki kantor pusat di Pertigaan Pasar Grogolan Lindungsari, Pekalongan Selatan, kota Pekalongan, Jawa Tengah (51123).

Brand makanan ini sering memberikan kupon gratis dari produk MP-ASI Mazaya, Anda akan sering mendapatkan bubur bayi, tim, puding secara gratis jika Anda sering membeli bubur di gerai yang satu ini.

Sangat sedikit jika Anda mencari informasi secara lengkap di wesbsite, karena brand bubur bayi mazaya ini lebih sering aktif menyapa pengunjungnya di laman Facebook.

Jadi bagi Anda yang penasaran, lebih baik langsung mengujungi laman resmi Facebooknya. Dalam laman websitenya juga tertera bahwa brand bubur bayi mazaya adalah bisnis lokal.

Menu

Sangat beragam sekali varian menu di brand bubur bayi mazaya ini. Bagi ibu yang cerdas pasti akan memilih bubur yang berkualitas dan banyak varian menunya.

Hal demikian bermaksud untuk membuat anak Anda tidak mengalami bosan saat makan dan tetap menjaga nafsu makannya.

Selain itu, memberikan menu yang beragam, bisa mencegah anak memilih-milih makanan saat sudah tumbuh besar.

Nah, adapun varian menu d sini diantaranya tentang makanan istimewa anak yaitu Nasi Tim, Sup dan Puding.

Adapun untuk menu hariannya itu berbeda-beda, yaitu:

  • Pertama, untuk hari minggu brand bubur bayi mazaya menyediakan hati sapi, labu siam, kangkung, dan sledri.
  • Kedua, untuk hari senin brand bubur bayi mazaya menyediakan menu ayam, tempe, jagung, dan keju.
  • Ketiga, Untuk hari selasa brand bubur bayi mazaya menyediakan menu ikan, wortel, daun bawang, dan sledri.
  • Keempat, untuk hari rabu brand makanan ini menyediakan menu daging, labu kuning, dan brokoli.
  • Kelima, untuk hari kamis brand bubur ini menyediakan menu ceker ayam, jagung, keju, kacang ijo, dan kupas.
  • Keenam, untuk hari jum’at brand bubur ini menyediakan menu ayam, brokoli, dan tahu.
  • Ketujuh, untuk hari sabtu brand makanan bubur bayi ini menyediakan menu ikan, tomat, wortel, dan kombinasi beras merah.

Syarat Franchise Bubur Bayi Mazaya

Sayangnya sampai saat ini tidak di cantumkan dalam laman resmi facebooknya terkait dengan apakah produk makanan bayi ini membuka franchise atau tidak.

Tetapi dalam laman facebook tersebut terdapat kontak telephone resmi perusahaan yang bisa Anda hubungi tentunya.

Harga/Biaya Franchise Bubur Bayi Mazaya

Tidak ada biaya khusus yang di cantumkan dalam laman resmi facebooknya.

Namun bagi Anda yang menginginkan kemitraan dengan brand satu ini tenang saja, karena Anda masih bisa menghubungi kontak telephone yang tertera dalam laman facebooknya.

Lalu, tanyakan maksud Anda secara jelas. Jika membuka franchise Bubur Bayi Mazaya, tanyakan juga mengenai syarat dan biayanya.

Cara Daftar Franchise Bubur Bayi Mazaya

Bagi Anda yang tertarik  untuk menjalin mitra dengan brand bubur bayi mazaya tinggal  menghubungi kontak telephone resmi perusahaan yaitu, 0823 2580 5116.

Atau Anda tinggal mengirim pesan ke ke alamat Facebooknya, yaitu “Bubur Bayi Mazaya.”

Atau Anda bisa langsung datang ke lokasi kantornya, yang sudah tertera alamat di laman facebooknya yakni di Timur Pertigaan Pasar Grogolan, Landung Sari atau di Taman depan Perum Panguripan Indah.

Alamat tersebut juga bisa di akses melalui google map.

Kelebihan

Ada beberapa kelebihan yang bisa Anda dapatkan jika bermitra dengan bubur bayi mazaya.

Salah satunya adalah melalui testimoni ibu-ibu yang yang habis mengantar anaknya untuk membeli produk bubur bayi mazaya.

  • Pertama, menurut salah satu pelanggan menyebutkan bahwa bubur bayi mazaya mempunyai rasa yang nikmat.
  • Kedua, bubur bayi mazaya bisa membuat anak lahap ketika memakannya.
  • Ketiga, bubur bayi mazaya terbuat dari bahan organik.
  • Keempat, bubur bayi mazaya banyak disukai oleh pelanggan. Karena bisa dibuktikan dengan banyaknya pengunjung yang selalu datang berkunjung ke tempat gerai penjualan.
  • Kelima, banyak varian menu yang bisa Anda dapatkan di brand bubur satu ini, sehingga Anda bisa memilih-milih menu agar anak Anda tidak bosan untuk memakan menu masakannya.

Sekian ulasan lengkap tentang Franchise Bubur Bayi Mazaya. Pastikan untuk memeroleh informasi lengkapnya langsung ke kontak yang tersedia. Semoga bermanfaat.

DONASI SEKARANG Jika bermanfaat, berikan donasi kepada penulis untuk biaya kelola Taukan.com . Terima kasih :)

Tinggalkan komentar